Cara mengganti template blogspot sebenarnya tidaklah sulit, apalagi fitur control panel blogspot sekarang sangat gampang dioperasikan, jadi tak ada alasan menemui kegagalan dalam mengganti template blog milik kalian. Langsung saja ikuti dan praktekkan langkah berikut ini:

1. Download lebih dulu template blog yang sedang digunakan sekarang, tujuannya bila kita tidak cocok dengan templates yg baru maka tampilan template lama dapat digunakan/diupload kembali. Lihat gambar berikut cara mendownload template lama ke komputer.  
2. Setelah selesai langkah 1, maka sekarang mengganti template blog dengan langkah ke-2 yaitu klik BROWSE (cari file template blogspot yang sudah disimpan di komputer). File tersebut bisa ekstensi .xml atau .txt

3. Selesai dan lihatlah tampilan template blog yang baru. Bila mengganti mengalami kegagalan maka silahkan isi komentar di bawah ini. 

Advertisement
*

 
Top